KURSUS KITAB SUCI Jul-Agust 09
Yayasan Lembaga Biblika Indonesia membuka Kursus Kitab Suci (Tematik) periode Juli-Agustus 2009. Kursus diadakan setiap Senin & Kamis pkl. 09.00-11.00 WIB. Tema Kursus Kitab Suci periode ini; Musa, lahirnya Bangsa Israel; Mukjizat Yesus; Surat Katolik & Kitab Wahyu; Kitab Kebijaksanaan 1.
KELAS A
Musa, lahirnya Bangsa Israel >>> Setiap Senin pkl 09.00 - 11.00
- Pendahuluan(Kel 1:1-22)
- Panggilan Musa(Kel 2:1 – 4:31)
- Sepuluh Tulah(Kel 5:1 – 12:42)
- Exodus(Kel 13:17 – 15:31)
- Dekalog(Kel 19:1 – 20:26; Ul 5:6-21)
- Tatanan Sosial bangsa Israel(Kel 21:1 – 23:9)
- Tatanan Religius & Perjanjian(Kel 23:10 – 32:35)
Mukjizat Yesus >>> Setiap Kamis pkl 09.00 - 11.00
- Pengantar
- Kuasa atas alam(Mrk 6:30-52)
- Berjalan di atas air(Mat 8:23 – 9:8)
- Berbagai Penyembuhan fisik(Mat 8:1-22; Luk 5:17-26; Yoh 5:1-18)
- Penyembuhan Batin(Luk 17:11-37)
- Penyembuhan Bartimeus(Mrk 10:46-52)
- Mukjizat bagi non-Yahudi(Luk 7:1-10; Yoh 4:46-54)
- Mukjizat atas Kuasa Setan(Mat 8:28 – 9:26)
- Kuasa atas orang mati(Yoh 11:1-44)
KELAS B
Surat Katolik & Kitab Wahyu >>> Setiap Senin pkl 09.00 - 11.00
- Iman dan Perbuatan(Surat Yakobus)
- Firman Hidup(1 Yohanes)
- Kemuliaan Bangsa Terpilih(1 Petrus)
- Hukuman atas Guru-guru Palsu(Surat Yudas)
- Pengantar Umum Kitab Wahyu(Why 1:1 – 3:22)
- Perempuan dan Naga(Why 12:1 – 15:4)
- Yerusalem Baru(Why 21:9 – 22:5)
Kitab Kebijaksanaan 1 >>> Setiap Kamis pkl 09.00 - 11.00
- Mazmur Kebijaksanaan(Mzm 1, 36, 94, 139)
- Mazmur Pengharapan(Mzm 41, 62, 89, 147)
- Mazmur Pujian(Mzm 8, 100, 135, 150)
- Mazmur Penggembalaan(Mzm 23, 78, 79, 80, 91)
- Orang Malas(Ams 1:8 – 9:18)
- Ajaran Hikmat(Ams 25:1 – 29:27)
- Kerinduan Sang Mempelai(Kid 1:2 – 3:5)
- Nyanyian Senandung Cinta(Kid 6:4 – 8:4)
Pemesanan : 021 - 8318633, 8290247
Fax : 021 – 83795929
SMS Center : 021 - 93692428
Email : kks@biblikaindonesia.org
Tidak ada komentar:
Posting Komentar